MAKANAN SEHAT

Selain menjadi sumber nutrisi dan energi tubuh, rutin mengonsumsi makan sehat juga dapat memberikan manfaat, mulai dari meningkatkan kekebalan tubuh, memperkuat otot dan tulang, menurunkan risiko penyakit kronis, melancarkan pencernaan, hingga mempertahankan berat badan ideal.

  1. Sayuran

    Contents

    Sayur-sayuran termasuk dalam jenis makanan sehat karena mengandung banyak nutrisi penting, seperti serat, vitamin A, vitamin C, vitamin K, magnesium, kalsium, zat besi, folat, dan kalium, yang sangat baik untuk kesehatan.

    Selain itu, sayuran juga kaya akan antioksidan ;yang dapat melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas dan mengurani berbagai risiko penyakit kronis, seperti penyakit jantung koroner, diabetes tipe 2, dan kanker.

    Berikut ini adalah beberapa pilihan sayuran yang dapat dengan mudah Anda temukan :

    • Sawi
    • Brokoli
    • Wortel
    • Kembang kol
    • Mentimun
    • Tomat
    • Kangkung
    • Selada
    • Bayam

    Selain mudah ditemukan, sayuran juga mudah diolah dangan berbagai macam cara, mulai dari direbus, ditumis, hingga dikukus.

    Ubi

    Kalian pasti sudah tau kan, bahwa umbi-umbian yang biasa dibakar atau dikukus satu ini sangat berkhasiat untuk tubuh ? ketika dimakan dan masuk kedalam tubuh, kandungan dalam ubi diproses menjadi vitamin A aktif yang dapat menjaga kesehatan mata, tulang, dan kekebalan tubuh.

    Telur

    Bahan makanan yang sudah biasa dikonsumsi sehari-hari ini ternyata memiliki banyak nutrisi yang sangat baik untuk tubuh lho, Kandungan dalam kuning telur dapat menjaga kesehatan mata dan melindungi kulit dari kerusakan karena terpapar sinar UV.

    Bawang Putih

    Makanan yang biasa dijadikan Bumbu ini ternyata merupakan sumber vit c, vitamin B6, selenium, mangan, dan joga serat yang baik untuk tubuh.mungkin kalian juga tahu bahwa bawang putih juga sering digunakan untuk berbagai macam jenis pengobatan alami dan alternatif.
    bawang putih dipercaya dapat mengurangi kadar kolestrol dalam tubuh dan tekanan darah, dan juga dapat memperkuat kekebalan tubuh.

    Pecel

    Selain rasanya yang enak Pecel juga jadi salah satu hidangan yang SehatCampuran sayuran seperti kangkung, bayam< kacang panjang dan tauge sangat baik untuk asupan nutrisi harian
    Sayuran dalam pecel kaya akan Vitamin dan Mineral Termasuk potassium.
    selain itu, kacang merupakan salah satu sumber karbohidrat dan lemak yang baik untuk tubuh.
    kalian bisa mengkonsumsi pecel dengan nasi atau lontong, tetapi jangan ditambah gorengan ya. karena akan mengalami kelebihan asupan kalori didalam tubuh.

    Ikan lele

    Kalian dapat mencoba ikan lele bakar sebagai menu makanan malam Dalam satu ekor ikan lele mentah hanya mengandung 105 kalori dabn 2,9 gram lemak. jumlah yang sangat baik untuk tubuh.saat mengolah ikan lele panggang , pastikan kalian menggunakan minyak zaitun agar kandungan lemak lele tidak bertambah banyak.
    sememntara untuk menghilangkan bau amis, kalian dapat menggunakan perasaan lemon dan juga sedikit merica bubuk.

    Ayam bakar

    Ayam bakar merupakan salah satu makanan sehat yang sangat mudah didapatkan cara membuatnya juga terbilang sangat simple dan mudah kalian hanya perlu me marinasi ayam dengan bumbu khas kemudian panggang diwajan anti lengketmakann  yang dibakar membutuhkan mainyak lebih sedikit dibanding digoreng. bahkan jika kalian juga dapat memanggang makanan tanpa menggunakan minyak sama sekali hal ini tentunya akan semakin sehat dan baik untuk tubuh.

    Sementara itu, ayam merupakan salah satu sumber protein hewani yang baik untuk tubuh. dalam 100 gram ayam hanya mengandung 128 kalori dengan lemak total 2,7gram. jumlah yang sangat baik dalam tubuh.

By admin